Illarramendi : Saya Ingin Tetap Di Real Madrid

Madrid – Pemain Real Madrid, Assier Illarramendi mengatakan bahwa dirinya merasa bahagia berada di Real Madrid.
Illarramendi sendiri sering dihubungkan dengan tim tim Eropa setelah dirinya jarang mendapatkan kesempatan bermain di Real Madrid.
Pemain muda ini sendiri menegaskan bahwa dirinya masih ingin tetap bertahan di Real Madrid.
Dan dirinya mengatakan kepada media sekali lagi, bahwa dirinya masih bahagia berada di Real Madrid.
Dirinya mengatakan : “Saya memiliki kontrak disini dan saya sangat senang. Saya sebelumnya memiliki musim yang sulit pada musim lalu.
“Meski begitu, sekarang saya sangat bahagia dan saya ingin tetap bertahan disini dalam waktu yang lama,” kata sang pemain kepada media.
Related posts:
Posted in: La Liga News
Tags:
Assier Illarramendi